Pemkab Wajo Diharap Sukseskan Muktamar As’adiyah XV di Sengkang

  • Bagikan

Dikatakannya, di Wajo sebagaimana diketahui ada isi perut buminya GAS yang tidak dimiliki daerah lain, artinya kalau berdasarkan petunjuk Al-Qur'an, al a'raf 96,
Jika penduduk satu daerah bertaqwa, Allah akan membukan pintu-pintu berkah langit dan bumi.

"Artinya 93 tahun yang lalu sampai saat ini para ulama As'adiyah aktif mengajarkan ayat-ayat Allah dan sunnah Rasulullah ajaran Islam," ungkapnya.

"Insya Allah mungkin itu menjadi sebab berkah dari bawah tanah muncul gas," tambahnya.

Sementara itu, saat rapat gabungan bersama Pemda dan Porkofinda Wajo dan pengurus pusat As' adiyah dan panitia muktamar, Ketua panitia Muktamar As'adiyah memberikan laporan kesiapan panitia muktamar lewat zoom, dalam laporan ketua panitia.

Kegiatan tersebut turut dihadiri Bupati Wajo, Sekda, Dandim, Kapolres, Wakil Ketua umum dan pengurus pusat As'adiyah dan panitia muktamar.

Saat itu, Ketua Panitia memohon maaf karena hanya bisa ikut rapat lewat zoom karena masih di Makassar juga menyiapkan urusan muktamar, dan berterima kasih kepada pemda Wajo karena sudah luangkan waktunya untuk pimpin rapat gabungan tersebut. (Ady)

  • Bagikan