Penuhi Kebutuhan Air Bersih Satgas TMMD ke-125 Kodim 1419/Enrekang Buat Sumur Bor Di 5 Titik

  • Bagikan

"Pembuatan sumur bor ini menjadi prioritas untuk memenuhi kebutuhan dasar warga. Tidak bisa di pungkiri bahwa ada beberapa kendala yang di hadapi di lapangan bahkan ada juga titik pengeboran harus dipindahkan karena mata bor sempot copot. Saat ini progres baru sampai 15%, tetapi kami optimis dapat menyelesaikannya tepat waktu," ujarnya.

Dengan semangat gotong royong antara TNI dan warga setempat, program TMMD ke-125 diharapkan mampu mendorong pemerataan pembangunan dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat pedesaan.(rls)

  • Bagikan

Exit mobile version