Polres Pinrang Gelar Rapat Pemantapan Kurban Jelang Idul Adha 1446 H

  • Bagikan

Dalam rapat tersebut, juga digelar sesi tanya jawab dan diskusi terbuka antar panitia. Berbagai masukan dan saran disampaikan guna meningkatkan efektivitas serta ketertiban pelaksanaan qurban nantinya.

Diharapkan hasil dari pertemuan ini dapat mendukung kelancaran kegiatan kurban Polres Pinrang pada perayaan Idul Adha tahun ini. (Alman)

  • Bagikan

Exit mobile version