Owner YSKT Serahkan Bantu CSR Ke Sentra Tenun Tonglo Rantetayo

  • Bagikan

MAKALE, BKM.FAJAR.CO.ID--Owner Yayasan Sinar Kasih Toraja (YSKT) Dr Erni Yetti Riman, Senin (4/9) serahan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) dua Alat Tenun Manual (ATM) ke pengrajin sentra tenun Tonglo di Rantetayo.

Kepala Lembang Tonglo, Andarias Londong Padang, bersama Perindagkop Tana Toraja saksikan penyerahan bantuan tersebut.

Pasca serahkan bantuan CSR, Erni Yetti Riman kepada media katakan, kiranya bantuan alat tenun jadi motivasi pengrajin tenun Tonglo tingkatkan kualitas produksi majukan UMKM daerah agar produksi bersaing di pasaran.

  • Bagikan

Exit mobile version