Langkah Preventif Hindari Amuk Massa, Kapolsek Panca Rijang : Kita Tegas Amankan di Bagasi Mobil Polisi Demi Keselamatan Tersangka

  • Bagikan

"Sempat Tersangka mengalami luka parah, bahkan warga masih ada dilokasi masih berupaya untuk melakukan Pemukulan pada saat tersangka," lontar Kapolsek.

Lanjut Kapolsek, kejadian berawal pada sekitar pukul 11.00 Wita Mobil (R4) Patroli yang membawa tersangka tiba di Mapolsek Pancarijang, selanjutnya memindahkan tersangka ke Mobil Lainnya untuk di bwa ke RS. Agus Arifin Nu'Man.

"Pada saat di bawa ke RS sesaat memasuki areal UGD, keluarga korban yang kebetulan berada di tempat tersebut berupaya melakukan pemukulan terhadap tersangka sehingga personel kembali keluar membawa Pelaku Tersangka ke Puskesmas Rappang untuk perawatan," Tutur Kapolsek.

Saat ini tersangka diamankan di Mapolres untuk mengantisipasi adanya Reaksi main hakim sendiri dari keluarga korban mengingat salah satu Korban penganiayaan meninggal dunia dan saat ini menunggu waktu pemakaman. (Ady)

  • Bagikan