Fakultas Hukum Unibos Gelar Penyuluhan Hukum di Desa Bira, Kabupaten Bulukumba

  • Bagikan

BULUKUMBA,BKM.FAJAR.CO.ID--1Fakultas Hukum Universitas Bosowa menggelar penyuluhan hukum di Desa Bira, Kecamatan Bontobahari, Kabupaten Bulukumba, Sabtu (26/7) hari ini.


Kegiatan yang diikuti puluhan masyarakat Desa dengan tekun dan perhatian menyimak jalannya penyuluhan yang juga dihadiri sejumlah dosen dan mahasiswa fakultas hukum universitas Bosowa. Kegiatan tersebut disambut Kepala Desa, Murlawa,SE dengan dengan penuh antusias dengan mengangkat tema Cegah masalah hukum sejak dini, bijak bersikap, bijak bertindak.

  • Bagikan