Bank Sulawesi Mandiri Serahkan Tong Sampah Ke Pemkab Tana Toraja

  • Bagikan

MAKALE, BKM, FAJAR.CO.ID--Bank Sulawesi Mandiri, Kamis (8/5) menyerahkan bantuan tong sampah kePemerintah Kabupaten Tana Toraja wujudkan Tana Toraja Masero.

Penyerahan simbolis perwakilan Bank Sulawesi Mandiri ke Pemerintah Daerah Tana Toraja, diterima Asisten Sekretaris Daerah, M. Safar, bersama Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga, Adelheid Sosang.

  • Bagikan