Bupati Luwu lepas Seratus Orang Peserta Rombongan KAFILAH Luwu

  • Bagikan

LUWU,BKM.FAJAR.CO.ID--Bupati Luwu H.Patahudding melepas Rombongan kafilah kab.luwu untuk ikut berpartisipasidalam gelaran STQH tingkat Provinsi Sulawesi S3latan XXIII tahun 2025 yang akan di selenggarakan di kab.Luwu Utara.

Dalam kesempatan ini saya ingin menyampaikan ucapan terimah kasih dan penghargaan yang setinggi tingginya atas dedikasi para official dan pelatih bersama seluruh pihak terkait sehingga kab.Luwu dapat berpartisipasi dalam ajang STQH tahun ini.

  • Bagikan