Sempat tak Terurus, Ketua TP-PKK Tana Toraja Gercep Bersihkan WC Obwis Burake

  • Bagikan

MAKALE, BKM, FAJAR.CO.ID-- Tagline Bupati dr Zadrak Tombe "Tana Toraja Masero (Bersih)" tugas bersama wujudkan utamanya kebersihan lingkungan dan obyek wisata (Obwis).

Ketua TP PKK Tana Toraja, Dr Erni Yetti Riman, Selasa (1/4) sidak kebersihan obyek wisata religi Burake tengah ramai dijubeli pengunjung liburan Idul Fitri 1446 H temukan WC tidak terurus membuat Owner Sinar Kasih ini gerak cepat (Gercep) melakukan penataan dan pembersihan.

Kepedulian kebersihan lingkungan obwis Burake ketua TP PKK direspon positif warga maupun netizen lainnya.

Kepada media Dr Erni mengajak warga terus jaga kebersihan lingkungan lestari, termasuk kawasan obyek wisata dan prasarana penunjang lainnya bersih.

  • Bagikan