Hiswana Migas DPC 1 Makassar Buka Puasa Bareng 150 Anak Yatim Piatu

  • Bagikan

Acara yang berlangsung mulai pukul 17.00 di rangkaikan dengan pemberian apresiasi kepada lima awak mobil tangki (AMT) yang mempunyai integritas dan prestasi dalam melaksanakan tugasnya dalam melayani penyaluran BBM di area Terminal BBM Makassar.

Acara di isi tausiah oleh Habib Husain Ahmad Alhamid sekaligus memimpin doa buka puasa bersama.(rls)

  • Bagikan