Dua Mantan Bupati Sambut dr Zadrak Masuk Rujab Baru

  • Bagikan

dr Zadrak juga ketua DPC Partai Gerindra Tana Toraja kesempatan itu katakan, wujudkan pembangunan daerah lebih sukses, butuh kesatuan sikap dan kebersamaan.

Beliau berterimakasih atas doa dan dukungan seluruh masyarakat Tana Toraja sehingga proses pelantikan dari Presiden Prabowo di Istana dilanjutkan retreat sepekan di Lembah Tidar Magelang berjalan baik.

Ia pun mengajak seluruh masyarakat untuk bersatu membangun Tana Toraja kedepan. Saatnya kita bersatu membangun Tana Toraja dan perbedaan tidaklah menjadi penghambat membangun daerah kita cintai. Tidak ada lagi nomor satu maupun nomor dua, mari kita bersatu menjadi solusi.

Selamat kepada masyarakat Tana Toraja menjalankan ibadah puasa bulan Ramadhan 1446 H, ujarnya (agus).

  • Bagikan