Fasilitas yang telah dipasang termasuk 24 unit Alat Penerangan Jalan/Lampu Penerangan Jalan Umum (12 unit di ruas jalan nasional dan 12 unit di ruas jalan kabupaten), 2 unit warning light, 44 unit rambu lalu lintas, dan 12 unit Rambu Pendahulu Petunjuk Jurusan (RPPJ).
Akbar berharap kolaborasi ini terus berlanjut sehingga kebutuhan fasilitas dapat terpenuhi dan angka kecelakaan dapat ditekan. "Dengan peningkatan fasilitas ini, diharapkan mampu menekan angka kecelakaan lalu lintas di daerah rawan kecelakaan dan meningkatkan keselamatan pengguna jalan," tambahnya.
Rakor pengendalian inflasi ini turut dihadiri oleh Kadis Perindag dan ESDM Sinjai Muh. Saleh, Kepala Dinas Perikanan Sinjai, Syamsul Alam, Kepala Bagian Perekonomian dan SDA Setdakab Sinjai Nurhayati, serta beberapa pejabat lainnya.
Dengan adanya bantuan ini, Pemkab Sinjai optimis dapat menciptakan lingkungan jalan yang lebih aman bagi masyarakat.(dink)