Lurah Karuwisi Utara Ade Reyhan Diundang Jadi Narasumber Eksternal di Kementerian PPN Jakarta

  • Bagikan

Menurutnya, PPKP Unhas sendiri mempunyai peranan penting dalam mendampingi Pemerintah Daerah dengan pendekatan teknokratik apalagi saat ini merupakan tahun yang sangat penting dalam menyusun beberapa dokumen perencanaan salah satunya RPJPD yg sangat membutuhkan pendekatan teknokratik.

"RPJPD merupakan dokumen perencanaan strategis yang menguraikan visi, misi, tujuan, dan strategi pembangunan daerah dalam jangka panjang, biasanya selama 20 tahun RPJPD berfungsi sebagai pedoman bagi kebijakan dan program pemerintah untuk memastikan pembangunan berkelanjutan dan meningkatkan kesejahteraan penduduk setempat,"bebernya.

Untuk itu, pria kelahiran 8 September 1997 ini pun berharap agar kiranya teknokratik ini bisa lebih dikembangkan lebih jauh dalam pengambilan keputusan dan kebijakan.

"Semoga kedepannya dapat semakin meningkatkan pendekatan teknokratik dalam pengambilan keputusan atau kebijakan di pemerintahan," kuncinya.(rls)

Editor: Warta Shally Hidayat
  • Bagikan

Exit mobile version