MAKALE, BKM.FAJAR.CO.ID-- Satgas TMMD Kodim 1414/Tator bersama masyarakat memaksimalkan menyelesaikan pemasangan batu miring talud penahan tanah di SDN 3 Madandan, Rantetayo,Rabu (31/07/2024).
Pemasangan batu miring sangat vital, karena berfungsi penahan tanah longsor akibat hujan.
Pembuatan talud di SD 3 Madandan satu paket pembuatan jalan baru namun pengerjaanya cukup memakan waktu lama.