Pj Bupati Pinrang Ahmadi Akil: Bawahan yang tak Mau Mengalah Harus Dipindahkan

  • Bagikan

Masyarakat bisa saja berfikiran bahwa Pj. Bupati dekat dengan Partai yang mengusungnya menjadi Pj Bupati, Namun berbicara tentang netralitas berlaku umum termasuk Pj.Bupati " urainya.

"Yang salah kalau mengajak untuk memilih salah satu Paslon. Netralitas adalah perintah dan ASN diperintahkan menjaga marwah ASN. "tegas Pj. Bupati

Soal mutasi menurut Pj. Bupati, mutasi itu tergantung kondisi dan ini yang harus diperhatikan. Karena lanjut Pj. Bupati, tidak mungkin bisa bekerja tanpa didukung struktur dibawa.

" Kalau memungkinkan untuk tidak dilakukan mutasi, yah jangan. Saya ini manusiawi, masa terus mengalah sementara yang dibawa tidak mau mengalah dan yang tidak mau mengalah harus dipindahkan, namun sepanjang merasa nyaman bekerja tidak ada mutasi."ucapnya (Alman)

  • Bagikan