MAKASSAR,BKM.FAJAR.CO.ID--Kegiatan Pelatihan Karya Tulis Ilmiah (PKTI) dilaksanakan di Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar.Kegiatan tersebut dihadiri langsung para dosen dan mahasiswa ilmu Komunikasi mulai semester 2 hingga semester 8.
Kegiatan yang dibuka Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi UINAM Prof Rasyid mrnghadirkan tiga nasarumber yang memandu mahasiswa dalam proses penyusunan PKTI yang berbasis mendeley yaitu Dr Subehan Khalik S.Ag.,M.Ag. Harmin Hatta S.Sos., M.Ikom. dan Dr Muhammad Syarif As'ad S.H.,M.H
Tujuan dari pelatihan ini diharapkan mahasiswa dapat mempermudah dalam proses penelitian mau penyusunan skripsi yang menggunakan pedoman PKTI yang berbasis mendeley.